Lowongan Kerja PPS BRI Seleksi Via UGM Mei 2015 Terbaru Mei - 2015
Loker PPS BRI – PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk – BRI membuka kesempatan bagi Putra-Putri terbaik untuk berkarir di salah satu bank milik pemerintah yang terbesar di Indonesia dengan menjadi :
Program Pengembangan Staf (PPS) BRI
Persyaratan:
- Sarjana S1/S2 dari Universitas Terkemuka yang Terakreditasi A/B
- Untuk PPS IT lulusan dari Fakultas/Jurusan : Ilmu Komputer, Teknik Informatika, Teknik Komputer
- IPK S1 minimal 3,00
- IPK S2 minimal 3.25 dengan ketentuan IPK S.1 min. 3,00
- Berusia max. 27 tahun (untuk lulusan S1), dan max. 30 tahun (untuk lulusan S2)
- Diprioritaskan bagi yang belum pernah mendaftar sebagai peserta PPS BRI
- Bersedia mengikuti seluruh tahapan seleksi.
- Belum Menikah dan Bersedia Tidak Menikah sampai dengan 1 (satu) tahun sejak diangkat sebagai Pekerja Tetap BRI.
- Bersedia ditempatkan di seluruh unit kerja BRI di wilayah Indonesia dan Luar Negeri
- Bersedia menandatangani Surat Perjanjian dengan BRI apabila dinyatakan diterima sebagai peserta PPS BRII
Pengiriman Lamaran
Silakan melakukan pendaftaran secara online melalui laman resmi ECC FT UGM di bawah ini :
Catatan :
- Hanya kandidat terbaik yang akan dipanggil untuk mengikuti tahapan tes berikutnya.
0 comments:
Post a Comment